Libur Tahun Baru 2023, Rawan Macet dan Kejahatan, Satpol PP Jabar Amankan Tempat Wisata Jelang Nataru

- 17 Desember 2022, 15:06 WIB
Jelang libur Nataru 2023, Satpol PP Jabar Mulai Siapkan Pengamanan 
Jelang libur Nataru 2023, Satpol PP Jabar Mulai Siapkan Pengamanan  /PIxabay.com/luisqb/5images/

"Walaupun sudah di level 1, kita tetap akan melakukan pengawasan patroli PPKM terutama di Aglomerasi Bandung Raya karena setiap tahun selalu menjadi magnet masyarakat untuk berkumpul," jelasnya.

Dengan jumlah personel yang terbatas, Satpol PP Jabar tetap akan mengerahkan semuanya untuk menjaga keamanan libur Natal dan tahun baru 2023. Ditegaskannya objek wisata di perkotaan akan dijaga ketat.

Baca Juga: Bogor Mini Zoo DITUTUP, Tidak Berizin dan Ditemukan Banyak Hewan Tak Terurus

Baca Juga: Apakah Makan Salad Sebenarnya Sehat atau Sebaliknya? Ini kata seorang Ahli Diet

"Tapi tentunya nanti kami akan melibatkan Satpol PP yang ada di kabupaten kota baik di Aglomerasi Bandung Raya contohnya seperti satpol PP Kota Bandung, Labupaten Bandung, Kabupaten Bandung Barat (KBB), Kota Cimahi, maupun Sumedang," kata dia.***

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Wawancara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x