5 Tempat Wisata Alam Paling Menakjubkan dan Eksotis di Garut, No 3 Sangat Pas Buat Piknik Bersama Keluarga

- 6 Juli 2022, 15:54 WIB
 5 tempat wisata alam paling menakjubkan dan eksotis di Garut dan sangat pas buat piknik bersama keluarga/instagram@curugsanghyangtaraje
5 tempat wisata alam paling menakjubkan dan eksotis di Garut dan sangat pas buat piknik bersama keluarga/instagram@curugsanghyangtaraje /

Lokasi tempat wisatanya berada di Kecamatan Banyresmi Garut, Jawa Barat.

Harga tiket masuknya hanya Rp 20.000/ orang.

Dengan pemandangan sebuah Situ atau danau sekaligus dikelilingi oleh gunung di depannya, membuat tempat wisata ini sangat pas untuk dijadikan tempat piknik bersama keluarga.

Tempat wisata Situ Bagendit memiliki kualitas lingkungan yang sangat baik dan kebersihannya selalu terjaga, karena ada tim pembersihnya.

Baca Juga: Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Thailand di Piala AFF U-19 2022, Hokky Caraka Tebar Ancaman

4. Pantai Rancabuaya

Pantai Rancabuaya terletak di Desa Purbayani, Caringin Garut, Jawa Barat.

Pantai Rancabuaya memiliki pemandangan alam yang sangat menakjubkan dan eksotis.

Dikelilingi oleh sebuah pohon dan hutan di pinggir pantainya membuat tempat wisata ini tidak pernah sepi dari pengunjung.

Ciri khas dari tempat wisata Rancabuaya yaitu memiliki ombak yang lumayan besar karena berbatasan langsung dengan Samudera Hindia.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: YouTube Nekad Traveller


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah