KASUS SUBANG MENGEJUTKAN, Informasi Terbaru Kombes Pol Ibrahim Tompo Data BANPOL Tidak Ada,Jangan Berspekulasi

- 10 Mei 2022, 19:13 WIB
Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Ibrahim Tompo, informasi terbaru data banpol tidak ada.
Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Ibrahim Tompo, informasi terbaru data banpol tidak ada. /Yedi Supriadi/DeskJabar.com/


DESKJABAR
- Dalam kasus Subang yang menjadi bahan perdebatan antara kubu Yosef dan Yoris dengan kubu Danu adalah tentang sosok banpol yang sampai saat ini masih menjadi misteri.

Dan, baru-baru ini, ada kabar mengejutkan dari Kabid Humas Polda Jabar, Kombes Pol Ibrahim Tompo tentang sosok banpol ini.

Hal ini berawal dari pengakuan Danu akan adanya sosok banpol yang menyuruh Danu masuk TKP kasus Subang yang menjadi salah satu kunci dari permasalahan ini.

Adanya sosok banpol muncul dalam kasus Subang setelah beberapa kali pemeriksaan polisi kepada Danu.

Baca Juga: PERSIAPAN Shin Tae-yong Jelang Laga Indonesia VS Timor Leste, Berikut Susunan Pemain, Tonton Streaming Disini!

Seperti diketahui dalam beberapa kali pemeriksaan penyidik polisi, Danu mengaku saat membersihkan kamar mandi diminta banpol di TKP yang telah dipasang garis polisi.

Menurut keterangan Danu mengambil foto tersebut ketika banpol mengajaknya masuk TKP dan menyuruh menguras bak mandi.

Pengakuan Danu itu membuat kontroversi dan dianggap mengada-ada.

Kuasa hukum Yosef dan Yoris, Rohman Hidayat justru menyangsikan kebenaran banpol itu ada atau hanya karangan Danu saja.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Wisata di Pangandaran Paling Unik dan Keren, Jangan Lupa Cek Harga Tiket dan Lokasi Lengkapnya

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Berbagai Sumber Wawancara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x