KASUS SUBANG TERBARU, Kecanggihan Pelaku, Komando Eksekusi Hingga Mengacaukan Barang Bukti

- 16 Februari 2022, 07:20 WIB
Lokasi pembunuhan ibu dan anak di Subang
Lokasi pembunuhan ibu dan anak di Subang /Google Maps/

Selanjutnya tugas oknum tersebut mengacaukan saat otopsi atau hal-hal yang sifatnya menuju ke arah alat bukti untuk dikacaukan.

"Karena dengan berjalannya waktu ketika ada temuan temuan baru yang sifatnya nyata dari para saksi, itu dibuat untuk tidak ada kecocokan," ungkap Anjas

Mungkinkah ini ulah para oknum yang diduga ikut terlibat di kasus Subang. "Ini adalah dugaan yang tersebar di media massa," tambahnya.

Baca Juga: Inilah Perbedaan Omicron dan Flu Biasa, Dokter Spesialis THT, dr Hamida Hayati Faisal Kupas Tuntas

Dan ini, jelasnya, tidak bisa masuk akal karena terlalu banyak hal. "Apakah ini sebuah kebetulan juga framing ataukah ini adalah faktanya," ungkap Anjas.

Dilansir dari kanal YouTube Fredy Sudaryanto Sport dengan judul “Komando ada di TKP / K4sus Jalan Cagak Subang”, yang ditayangkan pada Selasa, 15 Februari 2022.

"Kalau tujuannya hanya menghabisi kedua korban, tentu uang sebesar Rp 30 juta itu akan diambil oleh para pelaku," kata Fredy Sudaryanto

Fredy menambahkan, hal ini seolah ada komando yang menyuruh para eksekutor itu tidak melakukan ini, tidak melakukan itu, termasuk tidak mengambil uang Rp 30 juta yang ada di rumah TKP.

"Kalau murni tujuannya hanya membunuh korban, mengapa uang Rp 30 juta tidak diambil, mengapa hanya HP Amel yang diambil,” ujarnya.

Komandonya bisa dari jarak jauh, jarak dekat, atau tidak menutup kemungkinan komandonya turun langsung ke lapangan.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah