TERBARU ! Kasus Subang, Danu Merasa Dicurigai Sebagai Pelaku Pembunuhan, Begini Reaksi Dirinya

- 1 Januari 2022, 12:50 WIB
Danu (kaos hitam) dan kuasa hukumnya, Achmad Taufan, yang masih mendampingi dalam upaya pengungkapan kasus pembunuhan di Jalancagak, Subang.
Danu (kaos hitam) dan kuasa hukumnya, Achmad Taufan, yang masih mendampingi dalam upaya pengungkapan kasus pembunuhan di Jalancagak, Subang. /YouTube Yahya Mohammed

DESKJABAR – Saksi Danu merasa dicurigai sebagai pelaku pembunuhan di Jalancagak, Subang, sehingga pemuda itu memunculkan reaksi.

Adanya reaksi Danu soal kasus pembunuhan ibu dan anak di Jalancagak, Subang itu, juga bersamaan tanggapan kuasa hukumnyam yaitu Achmad Taufan terhadap kliennya yang merasa dicurigai sebagai pelaku.

Pasca munculnya sketsa wajah yang dimunculkan polisi Polda Jawa Barat berdasarkan keterangan penggambaran saksi lainnya, muncul situasi cukup panas.

Upaya pengungkapan kasus pembunuhan Tuti Suhartini (55) dan Amalia Mustika Ratu (23) yang merupakan ibu dan anak di Jalancagak, Subang, mulai munculkan titik terang karena polisi sudah memunculkan sketsa orang dicurigai sebagai pelaku.

Baca Juga: AKHIRNYA, Ada Orang Mirip di Sketsa ? Kasus Pembunuhan di Subang, Anjas Sekedar Cari Kemiripan

Danu yang merupakan salah seorang saksi, menjadi merasa dicurigai, karena ada pernyataan yang muncul pada sebuah kanal YouTube yang seolah-olah mengarah kepada dirinya.

Keterangan Danu dan Achmad Taufan itu, muncul pada YouTube Yahya Mohammed, berjudul “Kuasa Hukup Yosep Menuduh ? Kuasa Hukum Danu Menjawab,” diunggah Sabtu, 1 Januari 2022.

Danu mengatakan, bahwa dirinya merasa dicurigai sebagai pelaku pembunuh dalam tayangan tersebut.

“Demi Allah dan Rasulullah, saya tidak melakukan,” ucap Danu.

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: YouTube Yahya Mohammed


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x