KISAH Para Pemilik Warung Jualan Malam Hari di Tengah Kuburan di Kejaksan, Cirebon

- 17 Desember 2021, 13:39 WIB
Tampilan warung jualan di tengah kuburan di Kejaksan, Cirebon
Tampilan warung jualan di tengah kuburan di Kejaksan, Cirebon /YouTube wekajournal

Baca Juga: INDRAMAYU Pernah Mengalami Kelaparan Terparah, Korban Tewas Terbanyak, Sejarah Pertanian Jawa Barat

Termasuk pula pada sebuah kuburan luas di Kejaksan Cirebon, dimana banyak orang yang sudah tinggal secara turun temurun.

Namun karena sudah biasanya orang hidup di pemakaman, ada juga yang membuka warung di tengah kuburan, berikut kisah dialami.

Ada juga yang mewawancarai bagaimana kehidupan keseharian pemilik warung pada sebuah kuburan luas di Cirebon.

Warung ini sudah ada sejak lama dan pemiliknya masih kerabat dari juru kunci makam ini.

Banyak hal yang ditanyakan mulai dari kapan warung ini dan pernah atau tidak mengalami  hal di luar nalar selama berjualan di tengah makam ini.

Baca Juga: MENGEJUTKAN, Orang Meninggal Muncul Saat Hari Ketujuh Tahlilan di Lemahsugih, Majalengka

Ada pula warga yang mengatakan sudah 30-an tahun tinggal dan jualan di tengah kuburan besar itu, misalnya jual es, nasi lengko, sirop es, rokok, kembang, dsb.

Para pembelinya, kebanyakan peziarah dan orang-orang ikut melayat.

Warung buka jam 08.00 pagi sampai jam 00.00 WIB.

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: YouTube wekajournal


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x