Terungkap Identitas Korban Mutilasi Di Bekasi Diketahui, Polisi Tangkap 2 Orang Diduga Sebagai Pelakunya.

- 28 November 2021, 12:52 WIB
Ilustrasi. Polda Metro Jaya selidiki kasus dugaan pembunuhan mutilasi dari hasil laporan warga Kabupaten Bekasi yang temukan potongan tubuh.
Ilustrasi. Polda Metro Jaya selidiki kasus dugaan pembunuhan mutilasi dari hasil laporan warga Kabupaten Bekasi yang temukan potongan tubuh. /Pixabay/Gerd Altmann/

Dalam kasus pembunuhan Ridho Suhendra (28), diduga ada tiga orang diduga pelaku mutilasi korban, Namun masih ada satu lagi masih dalam pengejaran anggota polisi yang identitasnya sudah diketahui.

Namun, polisi masih belum bersedia menjelaskan lebih lanjut kasus tersebut, agar tidak membuat panik para terduga pelaku Pembunuhan dengan mutilasi ini sehingga tidak berupaya menghilangkan barang bukti.

Polisi hingga kini belum menetapkan tersangka dalam kasus pembunuhan dengan mutilasi yang menimpa driver ojek online (Ojol) di Kedungwaringin, Bekasi. Meski demikian, polisi telah menangkap
dua orang diduga sebagai pelaku kasus Pembunuhan dengan mutilasi di Bekasi ini.***

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: PMJNews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah