Update Kasus Pembunuh Ibu dan Anak di Subang, Danu Kembali Diperiksa Lagi Hari Ini Jumat 29 Oktober 2021

- 29 Oktober 2021, 07:35 WIB
Danu bersama pengacara dari ATS Lawfirm dan YouTuber Heri Susanto perjalanan ke Polres Subang, untuk ditanyai upaya mencari pembunuh ibu dan anak di Subang.
Danu bersama pengacara dari ATS Lawfirm dan YouTuber Heri Susanto perjalanan ke Polres Subang, untuk ditanyai upaya mencari pembunuh ibu dan anak di Subang. /YouTube Heru Susanto

Baca Juga: Hasil Prancis Open Badminton 2021, Tiga Unggulan Ganda Putra Termasuk Minions dan The Daddies Belum Terbendung

Baca Juga: Update Hasil Prancis Open 2021 Badminton, Mantap Enam Wakil Indonesia Lolos ke Perempat FInal

Achmad Taufan menambahkan, penyidik dari Polres Subang, hanya sebelumnya dilakukan penyidikan, wakil dari Mabes Polri menyampaikan pesan-pesan terkait etika-etika dalam penyelidikan, yang harus diperhatikan oleh penyidik.

"Intinya, bahwa kasus ini mendapat atensi dari pusat atau Mabes Polri,” ujarnya.

Mengutip dari tayangan Youtube Misteri Mbak Suci Kamis 28 Oktober 2021, dalam keterangan kepada wartawan usai pemeriksaan Danu, Achmad Taufan mengatakan bahwa pemeriksaan kaus pembunuh ibu dan anak di Subang dimulai sekitar jam 10.43 WIB hingga Kamis malam.

"Pemeriksaan hari ini tidak ada pertanyaan yang baru, hanya klarifikasi dari keterangan-keterangan di BAP sebelumnya, “ tutur Achmad Taufan.

Baca Juga: UPDATE Mencari Pembunuh Ibu dan Anak di Subang, Danu Ditanyai Dua Hari Berturut-Turut?

Baca Juga: UPDATE Mencari Pembunuh Ibu dan Anak di Subang, Danu Tampak Rileks Memenuhi Panggilan Polisi

Menurutnya, pertanyaan yang diajukan penyidik dari Polres Subang hanya terkait dengan BAP sebelumnya, terkait kronologi dan lain-lain, sebelum kejadian kasus pembunuh ibu dan anak di Subang pada 18 Agustus 2021.

Dalam kesempatan itu, Achmad Taufan yang memberikan keterangan didampingi Danu, membantah bahwa dalam pemerikaan tersebut ada perbedaan keterangan yang diberikan Danu dengan keterangan-keterangan sebelumnya.

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah