Pembunuh Ibu dan Anak di Subang Belum Ditangkap, Inilah Profil dan Biodata Ahli Forensik Kasus Subang

- 20 Oktober 2021, 12:56 WIB
Ahli Forensik Polri Kombes Sumy Hastry Purwanti optimistis tidak lama lagi pelakunya akan segera terungkap.
Ahli Forensik Polri Kombes Sumy Hastry Purwanti optimistis tidak lama lagi pelakunya akan segera terungkap. /Tangkapan layar Instagram @@hastry_forensik /

 

DESKJABAR- Kasus pembunuh ibu dan anak di Subang cukup menyedot perhatian publik. 

Bahkan ketika dilakukan otopsi ulang kasus pembunuh ibu dan anak di Subang ramai diperbincangkan hingga ahli forensik Kombes Pol Dr. dr. Sumy Hastry Purwanti, DFM, SP.F menjadi perhatian publik.

Siapa sebenarnya Sumy Hastry Purwanti yang melakukan otopsi ulang terhadap jenazah Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu (Amalia Subang) korban pembunuh ibu dan anak di Subang.

Baca Juga: 22 Kode Redeem FF SEKARANG, Teranyar Hari Ini Kamis 20 Oktober 2021, Hadiah Gratis, Skin Bundle, Senjata MP40

Baca Juga: ATS Lawfirm Tegaskan Inilah Status Yoris dan Danu dalam Kasus Pembunuh Ibu dan Anak di Subang

Baca Juga: Skandal Kim Seon Ho, Berikut Pernyataan Lengkap A yang Mengaku sebagai Mantan Pacar Aktor K

Inilah profil dan biodata Sumy Hastry Purwanti, ahli forensik yang melakukan otopsi ulang kasus pembunuh ibu dan anak di Subang.

Sumy Hastry Purwanti lahir 23 Agustus 1970 merupakan perwira menengan Polri.

Sumy Hastry Purwanti Juni 2021 menjabat sebagai Kabid Dokkes Polda Jateng.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Wikipedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah