Pembunuh Ibu dan Anak di Subang, Ketua Kompolnas Benny Mamoto Isyaratkan Pelaku Segera Ditangkap Polisi

- 26 September 2021, 17:59 WIB
Ketua Harian Kompolnas, Benny Mamoto.
Ketua Harian Kompolnas, Benny Mamoto. /Antara/Evarianus Supar/

DESKJABAR- Kasus pembunuh ibu dan anak di Subang hingga Minggu 26 September 2021, belum ditangkap Polisi.

Polisi saat ini masih berjibaku untuk mengungkap kasus pembunuh ibu dan anak di Subang tersebut dengan mengumpulkan barang bukti dan juga saksi saksi.

Ketua Harian Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) Benny Mamoto memberi angin segar pelaku pembunuh ibu dan anak di Subang akan segera diumumkan.

Baca Juga: Sekitar 1,5 Juta Warga Bandung Sudah Disuntik Vaksin Covid-19 Dosis Pertama

Baca Juga: Ibu dan Anak Ditemukan Tewas Sudah Tidak Bernyawa di Depok, Keduanya Diduga Bunuh Diri

Baca Juga: Tidak Ada Klaster Covid-19 Selama Pembelajaran Tatap Muka di Sekolah-Sekolah di Jawa Barat

Kasus ini memang dinilainya kompleks namun Polisi kini tinggal menunggu hasil karena ternyata Polisi memiliki taktik rahasia yang telah ditemukannya.

Ternyata Polisi memiliki Taktik rahasia, kompolnas ungkap pelaku akan segera diumumkan.

"Dan mudah-mudahan ini menjadi kunci untuk nanti mengidentifikasi siapa pelakunya," ujar Benny Manopo sebagaimana dikutip Deskjabar.com dari Kabar Besuki dengan judul "Ada Langkah Rahasia dan Taktik Penting yang Tengah Dilakukan Penyidik Kasus Pembunuhan di Subang."

"Kemudian kasus ini bisa segera terungkap, seperti harapan dari pihak keluarga," tambahnya.

Benny Mamoto juga mengaku banyak pertanyaan dari masyarakat mengapa lama sekali mengungkap kasus pembunuhan ibu dan anak tersebut.

Dari hal ini Kompolnas sudah melihat jelas langkah-langkah yang diambil oleh penyidik, maksudnya langkah progres yang baru.

Baca Juga: Masih Ready M1887 SG Ungu: Ayo Klaim Kode Redeem FF 26 September 2021 Sore Terbaru Belum Digunakan

Baca Juga: Mencari Pembunuh Ibu dan Anak di Subang, Mungkinkah Bakal Terjadi Konflik Antar Dukun ?

Polisi juga sudah melakukan kinerja yang bagus untuk berupaya membongkar pelaku pembunuh ibu dan anak di Subang.

Semua aparat yang bersangkutan sudah bekerja sesuai prosedur, akan tetapi polisi masih belum menemukan kendala di TKP.

Walau polisi sudah meyakini salah satu pelaku, namun polisi masih membentengi aksi dengan bukti yang kuat.

Jika belum ada bukti yang kuat maka harus dilakukan pendekatan secara saintifik, hal ini diungkap oleh Benny.

Kapolda sendiri mengaku ada langkah dan taktik yang kini dilakukan oleh penyidik kasus pembunuhan di Subang.

Sayangnya proses tersebut masih belum bisa diumumkan kepada publik secara luas.

Namun Benny yakin dengan taktik yang sedang dilakukan untuk membuktikan siapakah pelaku yang sebenarnya.

Baca Juga: Senjata Tersakit Cupid SCAR, Crazy Bunny, Rapper Underworld, Underground ada di Kode Redeem Free Fire

Baca Juga: Derby Jabar Persikabo 1973 vs Persib BRI Liga 1, Nick Kuipers dan Febri Hariyadi Pernah Bobol Persikabo 1973

Hingga dapat diumumkan tak lama lagi oleh pihak Kepolisian. "Saya yakin, itu bisa sangat membantu. Bisa jadi kunci dan identifikasi siapa pelakunya," ujar benny.

Kompolnas mengatakan masyarakat harus sedikit bersabar, karena polisi sudah melakukan pencarian ini dengan optimal.

"Kami akan mengawal dan memastikan kinerja polisioptimal dan sesuai dengan prosedur yang ada," ungkap beny.

Dan semoga saja kasus ini segera terungkap sesuai dengan harapan keluarga.

Seperti diketahu kasus ibu dan anak dibunuh di Subang cukup menggegerkan masyarakat.

Kasus pembunuhan di subang itu yang jadi korban Tuti (55) dan Amelia Mustika Ratu (23).

Jasad ibu dan anak dibunuh di Subang itu ditemukan di dalam bagasi mobil toyota Alpard milik nya yang diparkir di halaman rumah korban di Kampung Ciseuti kecamatan Jalan Cagak Subang.

Awal ditemukan oleh Yosef, suami sekaligus ayah kedua korban, saat itu pada Rabu 18 Agustus 2021 Yosef baru saja datang ke rumahnya sehabis menginap di rumah istri muda.

Namun saat hendak masuk rumah, ternyata sudah berantakan dan penghuni rumah Tuti Suhartini dan Amalia Mustika Ratu tidak ditemukan.

Baca Juga: DAPATKAN Bonus 100 Poin dari Garena Free Fire di Kode Redeem FF Terbaru, Ada Juga SG Ungu dan Diamon

Baca Juga: TERBARU! Kode Redeem FF Sabtu 25 September 2021 Siang Ini, Situs Kode Redeem Hadiah FF GRATIS Voucher, Skin

Kemudian Yosef bergegas menuju kantor polisi dan tidak lama lagi kembali ke rumahnya. Bersama polisi akhirnya mayat kedua korban ditemukan di dalam mobil toyota alpard dengan keadaan bertumpuk dibagasi mobil.

Menurut kepolisian, kedua korban mengalami patah tulang tengkorak kepala hingga luka robek.***Yayang Hardita/Kabar Besuki

 

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Kabar Besuki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah