Update Pilkada Kabupaten Tasikmalaya 2020: Masuk 80 Persen Suara ke KPU, Ade Sugianto Menang Tipis

- 9 Desember 2020, 21:04 WIB
Perhitungan real count KPU Kabupaten Tasikmalaya hingga Rabu 9 Desember 2020 pukul 20.48 WIB
Perhitungan real count KPU Kabupaten Tasikmalaya hingga Rabu 9 Desember 2020 pukul 20.48 WIB /yedi supriadi

DESKJABAR - Pilkada Kabupaten Tasikmalaya 2020 menarik untuk disimak. Pasalnya terjadi perbedaan angka antara quick count versi LSI Denny JA dengan perhitungan real count KPU Kabupaten Tasikmalaya.

Berdasarkan perhitungan KPU Kabupaten Tasikmalaya, Minggu 9 Desember 2020 hingga pukul 20.48 WIB, kemenangan tipis pasangan Ade Sugianto masih bertengger dari Iwan Saputra.

Pasangan Ade Sugianto meraih angka sebesar 312.676 suara sedangkan pasangan Iwan Saputra meraih 304.346 suara atau terpaut angka 12.330 suara.

Baca Juga: Calon Bupati Indramayu Daniel Mutaqien Menyerah, Beri Ucapan Selamat Kepada Lawannya Nina Agustina

Perhitungan suara itu sendiri baru masuk sekitar 80 persen. Jadi ada 20 persen suara lagi yang diperebutkan apakah pasangan Ade Sugianto yang menang atau Iwan Saputra.
Perhitungan tersebut berdasarkan perhitungan suara yang masuk berdasarkan real count ke KPU.

Tentu saja perhitungan suara yang masuk ke KPU tersebut belum final hingga Rabu malam suara dari masing masing TPS di beberapa kecamatan masih dalam proses masuk ke tabulasi KPU Tasikmalaya.

Baca Juga: Sejumlah Unsur dan Organisasi Desak Usut Tuntas Meninggalnya Enam Anggota FPI

Tentu saja perhitungan suara yang masuk ke KPU tersebut belum final hingga Rabu malam suara dari masing masing TPS di beberapa kecamatan masih dalam proses masuk ke tabulasi KPU Tasikmalaya.

 

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x