Wisata Budaya & Edukasi Kampung Bareto di Garut, Suasana Nyunda, Merasakan Pengalaman Berbeda, Ada Kulinernya

- 17 Januari 2023, 16:49 WIB
wisata budaya dan edukasi Kampung Bareto di Garut terkenal dengan suasana nyunda banget, merasakan pengalaman berbeda, ada kulinernya/instagram@kampung_bareto/
wisata budaya dan edukasi Kampung Bareto di Garut terkenal dengan suasana nyunda banget, merasakan pengalaman berbeda, ada kulinernya/instagram@kampung_bareto/ /

DESKJABAR- Wisata budaya dan edukasi Kampung Bareto di Garut dengan suasana nyunda, merasakan pengalaman berbeda, ada kulinernya, wajib kamu kunjungi.

Wisata budaya dan edukasi memang saat ini sudah jarang terlihat, padahal penting rasanya kita mengenal banyak tentang budaya kita di masa lampau sehingga dapat dijadikan destinasi wisata.

Banyaknya tempat wisata alam, tempat rekreasi menjadikan hal tersebut lebih menarik untuk dikunjungi.

Baca Juga: Porseni Dalam Memperingati Harlah Satu Abad NU di Surakarta Resmi dibuka Erick Thohir, Ini Jadwalnya

Padahal di Garut ada tempat wisata budaya dan edukasi bernama Kampung Bareto dengan suasana khas nyunda, serta pengunjung dapat merasakan pengalaman berbeda.

Eits, di wisata Kampung Bareto ini juga ada wisata kulinernya lho, penasaran yuk simak dibawah ini.

Dikutip DeskJabar dari instagram@kampung_bareto, inilah tempat wisata budaya dan edukasi yang ada di Garut.

Kita sebagai orang Sunda, wajib melestarikan apa saja yang berkaitan dengan budaya Sunda di Jawa Barat, di Garut ada wisata budaya dan edukasi bernama Kampung Bareto.

Tempat wisata budaya dan edukasi ini terkenal karena memiliki suasana yang sangat nyunda banget.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x