Refreshing Sejenak ke 7 Destinasi Wisata Alam Banjarnegara, Surga Wisata yang Ada di Jawa Tengah

- 4 Oktober 2022, 20:10 WIB
 Bukit Scooter, salah satu objek wisata yang menyuguhkan keindahan panorama alam Banjarnegara
Bukit Scooter, salah satu objek wisata yang menyuguhkan keindahan panorama alam Banjarnegara /Instagram @achmad_noer_cholis

Objek wisata satu ini menjadi salah satu tempat yang wajib dikunjungi di Banjarnegara. Di sini kita akan disuguhkan pemandangan alam berupa padang rumput yang hijau.

Lokasi Padang Savana berada di kawasan wisata Dieng Plateau, tepatnya ada di Desa Dieng Kulon, Kecamatan Batur, Kabupaten Banjarnegara.

Tak hanya menikmati luasnya padang rumput yang hijau, di Padang Savana kita bisa melakukan aktivitas lainnya, seperti camping, berburu spot foto yang cantik dan estetik, karena lokasinya yang sangat instagenic.

Baca Juga: Komdis PSSI Hukum Arema FC 250 Juta, Ketua Panpel Terkena Sanksi Dilarang Aktivitas Sepakbola Seumur Hidup

2.Kawah Sikidang

Kawah Sikidang termasuk objek wisata yang ada di dataran tinggi Dieng, sehingga kita akan mendapatkan suasana dan hawa yang sejuk juga segar.

Kawah Sikidang berada di Desa Dieng Kulon, Kecamatan Batur, Kabupaten Banjarnegara kurang lebih sekitar 30 km dari pusat kota.

Di objek wisata ini kita bisa menikmati fasilitas yang ada, seperti berkuda, ATV, motocross, flying fox, dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Kabupaten Ciamis Tuan Rumah 8 Cabor Porprov Ke-14, Bupati Herdiat : Raih 4 Sukses

3.Curug Sikopel

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: YouTube Bot TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah