Wisata 5 Kopi Legendaris Kota Bandung, Hits, Harum Semerbak, Cocok buat Penikmat Kopi Sejati, Ada Sejak 1930

- 26 Agustus 2022, 13:09 WIB
Ilustrasi kopi, 5 tempat wisata kopi legendaris di kota Bandung, hits, harum semerbak, cocok buat penikmat kopi sejati, ada yang berdiri sejak tahun 1930/Pixabay /cocoparisienne/
Ilustrasi kopi, 5 tempat wisata kopi legendaris di kota Bandung, hits, harum semerbak, cocok buat penikmat kopi sejati, ada yang berdiri sejak tahun 1930/Pixabay /cocoparisienne/ /

Kopi Aroma terletak di Jl. Banceuy, No. 51, Bandung atau sekitar 100 meter dari Alun-alun Bandung.

Baca Juga: KODE REDEEM FF, Senjata MAG7 Hurricane Delivery Pesaing M1887 Rapper Underworld di Free Fire

2. Kopi Javaco

Masih tidak jauh dari Alun-alun Bandung sekitar 2 km, persisnya jalan Kebonjati No. 69, Kebon Jeruk, Bandung, ada Kopi Javaco yang merupakan kopi tertua dan legendaris di Bandung, hits, harum semerbak dan cocok buat penikmat kopi sejati.

Kopi ini berdiri sejak tahun 1928 oleh Liem Kiem Gwan. Kini, usaha keluarga ini dikelola oleh generasi keempat yakni Hermanto.

Kopi Javaco terdapat empat jenis kopi yang dijual yakni Arabika, Robusta, Melange, dan Tip-top.

Melange adalah kopi Robusta grade 1 yang memiliki sedikit rasa dan aroma kayu manis, sementara untuk kopi Tip-top adalah Robusta grade 2. Semua jenis kopi yang disajikan hanya tersedia dalam bentuk gilingan medium.

Baca Juga: INGIN Rezeki Melimpah, Jualan Laris dan Banyak Pembeli? Amalkan 5 Surat Ini Setiap Hari Allah Mudahkan!

3. Kopi Kapal Selam

Kopi Kapal Selam termasuk kopi legendaris di kota Bandung hits, harum semerbak, sangat cocok buat penikmat kopi sejati, karena berdiri sejak tahun 1930 sama dengan kopi Aroma.

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah