Mengenal Pencipta Game Pokemon Berasal dari Jepang, Benarkah Dia Penyandang Autisme?

- 24 Agustus 2022, 09:40 WIB
Ilustrasi Game Lagend Pokemon.
Ilustrasi Game Lagend Pokemon. /Tangkapan Layar YouTube Do I Know U/

Hobi yang dilakoni Satoshi ini hingga membuat orang tuanya kecewa karena menganggap anaknya membuang waktu yang tidak ada kaitannya sama sekali dengan masa depan.

Walaupun demikian, Satoshi berhasil menunjukkan kecerdasannya bisa menempuh pendidikan di Tokyo National College of Technology dan menyelesaikan program dua tahun.

Baca Juga: SLUR, MAU HADIAH SPESIAL M1887 SG Ungu atau Hand of Hope, CEPET KLAIM Kode Redeem FF Hari Ini, GRATIS GARENA

Padahal ayahnya sangat menginginkan anaknya menjadi seorang pekerja tukang reparasi listrik.

Akan tetapi, profesi tersebut bukanlah hal yang diimpikan oleh sang anak, hingga akhirnya Satoshi menempuh jalan kesuksesannya sendiri menjadi pencipta game.

Hingga pada tahun 1981, Satoshi memenangkan sebuah ajang untuk membuat konsep desain game yang disponsori oleh Nintendo.

Pada tahun berikutnya, Satoshi membuat majalah game yang bernama Game Freak bersama temannya.

Baca Juga: Inilah Cara Melihat Khodam Pendamping Diri Sendiri, Gampang Sekali dan Tanpa Ritual

Di antara salah satu temannya, Ken Sugimori merupakan orang yang menjadi illustrator di balik karakter Pokemon.

Hingga majalah yang dibuat oleh Satoshi dan temannya mendapat banyak penjualan dan jadi populer di dunia game.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: YouTube Do I Know U


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah