Pasien Pertama Monkeypox Ada di Jakarta, Masyarakat Diimbau Lakukan Upaya Ini untuk Mencegah Terkena

- 21 Agustus 2022, 14:36 WIB
Monkeypox sudah sampai di Jakarta, masyarakat diimbau melakukan upaya ini.
Monkeypox sudah sampai di Jakarta, masyarakat diimbau melakukan upaya ini. /Pixabay / Geralt/

Pengobatan

Untuk pengobatan Monkeypox sebetulnya tidak spesifik. Karena penyakit ini bisa sembuh dengan sendirinya.

"Pengobatan tak terlalu berat sakitnya, malah kalau dibanding Covid jauh sekali," ujarnya.

Jadi ia mengimbau masyarakat tetap tenang, karena penyakit ini sebetulnya bisa sembuh sendiri (self limiting disease.

Inkubasi Monkeypox antara 21 - 28 hari dan sembuh sendiri, dengan catatan tidak ada infeksi tambahan atau superinfeksi, serta penderita tidak punya komorbid (penyakit penyerta) berat.

Di dunia pun angka kematian hanya sekitar 1 persen.

Namun, tentu tetap waspada dan tenang harus tetap menjadi upaya masyarakat. Dan tentu saja PHBS dan menjalankan protokol kesehatan.***

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: konpres virtual


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x