7 Alasan atau Penyebab Kucing Pergi dari Rumah, Kamu Harus Tahu

- 11 Agustus 2022, 08:50 WIB
Ilustrasi kucing, 7 alasan atau penyebab kucing pergi dari rumah
Ilustrasi kucing, 7 alasan atau penyebab kucing pergi dari rumah /Pixabay/congerdesign//

Secara naluriah, kucing adalah hewan pemburu. Naluri berburu inilah yang menjadi salah satu alasan atau penyebab kucing pergi dari rumah untuk mencari mangsa.

Baca Juga: BIODATA dan Profil Liam Gallagher Mantan Vokalis Band Oasis yang Berada di Bali, Direspon Sandiaga Uno

Naluri kucing berburu mangsa ini bisa dilakukan berhari-hari bahkan bisa beberapa bulan.

3. Mencari pasangan

Alasan kucing pergi dari rumah bisa saja mencari pasangan.

Kalau di sekitar rumah tidak ada kucing betina maka kucing jantan peliharaan kamu akan meninggalkan rumah untuk mencari pasangan sampai dapat ke tempat jauh hingga berhari-hari lamanya.

4. Kucing lagi stres

Kucing pun bisa stres bila di lingkungan rumah sudah tidak nyaman lagi

Misalnya ada kucing lain yang masuk ke daerahnya hingga bertengkar.

Baca Juga: 7 Gunung di Pulau Jawa yang Cocok Didaki oleh Para Pendaki Pemula, tidak Terlalu Tinggi, 3 Jam Saja ke Puncak

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Youtube Kucing Meong


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x