Mitos Atau Fakta, Ibu Hamil Minum Kelapa Hijau Maka Kulit Bayi Putih Bersih? Begini Penjelasan Lengkap Dokter

- 25 Juli 2022, 21:34 WIB
Penjelasan dokter Keven Tali tentang mitos ibu hamil minum kelapa hijau dan kulit bayi putih bersih.
Penjelasan dokter Keven Tali tentang mitos ibu hamil minum kelapa hijau dan kulit bayi putih bersih. /Unsplash / Towfiqu barbhuiya/

Baca Juga: Apa Benar Jika Ibu Hamil Ngidam Tidak Dituruti, Maka Bayi Ngeces? Ini Penjelasan dari Dokter Kandungan

Dari penjelasan dokter kandungan tersebut, maka dapat disimpulkan jika minum air kelapa hijau akan membuat kulit bayi dalam kandungan menjadi putih bersih hanyalah mitos. 

Karena warna kulit bayi pastinya akan sama dengan warna kulit orang tuanya, baik itu ibu atau ayahnya.

Itulah penjelasan dari dokter kandungan, Keven Tali, tentang mitos ibu hamil yang minum air kelapa hijau akan menjadikan kulit bayi putih bersih.***

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: TikTok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x