WISATA ALAM CIANJUR, 5 Tips yang Wajib Kamu Ketahui Jika Ingin ke Curug Citambur, Spot Foto Instagramable

- 16 Juni 2022, 06:47 WIB
Wisata alam ke Cianjur Selatan, Inilah 5 tips menuju Curug Citambur, air terjun setinggi 130 meter dengan banyak spot foto instagramable
Wisata alam ke Cianjur Selatan, Inilah 5 tips menuju Curug Citambur, air terjun setinggi 130 meter dengan banyak spot foto instagramable /@curugcitambur/

DESKJABAR – Jika kamu belum mencoba ke Cianjur Selatan, cobain deh. Di sana banyak destinasi wisata alam yang menawan.

Salah satu destinasi wisata alam yang wajib kamu kunjungi di Cianjur Selaran adalah air terjun atau Curug Citambur

Curug Citambur adalah air terjun alami setinggi 130 meter yang airnya tidak pernah keringi sepanjang waktu.

Baca Juga: TEMPAT Wisata Cianjur, Cobain ke Curug Citambur, Air Terjun 130 Meter, Banyak Spot Foto Instagramable

Destinasi wisata alam Curug Citambur menyediakan banyak spot foto instagramable. Tidak hanya spot foto yang sifatnya alami, di kawasan wisata alam Curug Citambur juga disediakan spot foto buatan yang tidak kalah instagramable.

itu Curug Citambur memiliki 2 tingkatan yang sangat indah dengan dilindungi tebing tinggi yang sangat kokoh. Alam di sekitarnya terlihat masih alami dengan rindangnya pepohonan di sekitar curug.

Yang lebih menarik, tidak jauh dari destinasi wisata Curug Citambur atau sekitar satu kilometer ada juga curuh atau air terjun yakni curug tilu Cipelah.

Sayangnya memang curug Cipelah ini relatif masih sepi dan penataannya belum sebegitu maju seperti di Curug Citambur.

Jika kalian ingin mencoba menikmati keindahan Curug Citambur dan ingin berfoto dengan latar belajang air terjun menjulang, maka kamu wajib mengetahui tips, sebelum memutuskan untuk menuju ke tempat ini.

Inilah 5 Tips Sebelum Pergi ke Curug Citambur

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x