6 Tempat Wisata di Ciamis Paling Cocok untuk Liburan, Ada Panorama Ketinggian Hingga Jejak Kerajaan Galuh

- 11 Juni 2022, 12:18 WIB
Salah satu wisata yang cocok untuk liburan di Ciamis, Situ Lengkong Panjalu/Instagram @kancrakayaking
Salah satu wisata yang cocok untuk liburan di Ciamis, Situ Lengkong Panjalu/Instagram @kancrakayaking /

Harga tiket: gratis, hanya bayar parkir.

Baca Juga: KASUS SUBANG GEMPAR, Saksi Ini Memiliki BEBAN, Yosef Hidayah: Ditempel Koyo

5. Jembatan Cirahong

Jembatan Cirahong ini unik karena di atasnya terdapat rel kereta api.

Jembatan Cirahong ini merupakan peninggalan zaman kolonial Belanda.

Jembatan ini juga melintas di atas Sungai Citanduy yang merupakan perbatasan kedua kabupaten di Jawa Barat.

Tepatnya, jembatan ini adalah jalur alternatif dari Tasikmalaya menuju Ciamis atau sebaliknya.

Lokasi: perbatasan antara Desa Panyingkiran, Kabupaten Ciamis dengan Kecamatan Manonjaya, Kabupaten Tasikmalaya.

Harga tiket: gratis.

Baca Juga: Panjatkan Doa Singkat Ini Saat Lewat Kuburan Agar Dilimpahkan Keselamatan

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: YouTube Jejak Eff


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah