Menko Airlangga: Bulan April 2021, Belanja Masyarakat Mengalami Kenaikan

- 19 April 2021, 19:41 WIB
Dokumentasi - Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian RI Airlangga Hartarto dalam siaran virtual, Kamis 18 Februari 2021
Dokumentasi - Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian RI Airlangga Hartarto dalam siaran virtual, Kamis 18 Februari 2021 /ANTARA/HO-Kemenko Perekonomian/

“Tingkat keterisian tempat tidur di rumah sakit (Bed Occupancy Rate) (saat ini) rata rata 34 atau 35 persen, dan tidak ada provinsi yang BOR-nya di atas 60 persen. Kemudian PPKM dan PPKM Mikro yg diterapkan sejak Januari-Februari telah mulai berhasil kendalikan laju penyebaran Covid-19,” ujar Menko Airlangga.

Jika berdasarkan data bulanan per Januari 2021, rata-rata kasus aktif Covid-19 per bulannya terus menurun, yakni Januari sebesar 15,43 persen, Februari sebesar 13,57 persen, Maret sebesar 9,52 persen, dan April sebesar 7,23 persen.***

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah