TAKJIL RAMADHAN, Puding Klappetaart Roti Tawar  Super Simple, Favorit Keluarga

- 27 Februari 2023, 14:00 WIB
Takjil dengan puding klappetaart roti tawar favorit keluarga, super simple dan enak
Takjil dengan puding klappetaart roti tawar favorit keluarga, super simple dan enak /YouTube @Cooking with Hel/

Tuangkan adonan ke tempat puding kotak ukuran 200 ml, taburi sedikit coklat bubuk, kemudian almond slice yang sudah disangrai dan beberapa butir kismis sebagai garnish.

Simpan puding klappetaart ini di kulkas, agar lebih nikmat saat dikonsumsi.

Baca Juga: IDE JUALAN, Puding Coklat Tiramisu Favorit, Wangi Coklat dan Kopinya Nendang Banget

Asal-muasal Klappetaart

Klappertaart berasal dari kata "klapper" dan "taart". Kedua kata tersebut merupakan gabungan dari bahasa Indonesia dan Belanda.

Kata "klapper" awalnya merujuk pada kata "kelapa" yang dieja sebagai "klepper" oleh orang Belanda waktu itu. Sementara "taart" diambil dari bahasa Belanda yang berarti kue.

Halaman:

Editor: Suhardi Arjuna

Sumber: YouTube Cooking with Hel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah