Ternyata Tanaman Palem Kuning Punya Kemampuan Luar Biasa, Mampu Kurangi Polusi Udara, Cek Faktanya Disini

- 27 Januari 2023, 06:31 WIB
Bukti bahwa tanaman palem kuning memang memiliki kemampuan luar biasa untuk mengurangi polusi udara
Bukti bahwa tanaman palem kuning memang memiliki kemampuan luar biasa untuk mengurangi polusi udara /Pixabay/dps 199//

 

 

DESKJABAR - Beredar pendapat yang menyimpulkan bahwa tanaman palem kuning memiliki kemampuan luar biasa untuk mengurangi polusi udara.

Apakah benar demikian?

Peneliti dari poltekkesjogja.ac.id menemukan bahwa tanaman palem kuning memiliki kekuatan super untuk mengurangi polusi udara.

Bukti ini diperoleh dari ulasan kandungan gas-gas yang bisa menyebabkan pencemaran udara pada tanaman palem kuning dan tanaman lainnya.

Baca Juga: Cara Kurangi Polusi Udara, Bersihkan Racun, Tanam Palem Kuning di Depan Rumah

Hasilnya menunjukkan bahwa tanaman palem kuning memiliki kandungan yang lebih rendah dibandingkan tanaman lainnya.

Hal ini menjadi bukti bahwa tanaman palem kuning memang memiliki kemampuan luar biasa untuk mengurangi polusi udara.

Lantas, apa fakta yang menunjukkan bahwa tanaman palem kuning memiliki kemampuan ini?

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x