Poster Lingkungan yang Mudah Digambar untuk Pelajar Diawali dengan Praktek Lapangan

- 28 Desember 2022, 08:21 WIB
Poster lingkungan yang mudah digambar untuk pelajar diawali dengan praktek lapangan. Tangkapan layar. /YouTube/Doni Studio
Poster lingkungan yang mudah digambar untuk pelajar diawali dengan praktek lapangan. Tangkapan layar. /YouTube/Doni Studio /

Sadar atau tidak sadar setiap orang sangat perlu menjaga lingkungan sekitarnya. Maka dari itu buatlah spanduk untuk mengingatkan mereka.

5. Pemanasan Global

Masalah pemanasan global makin hari semakin meningkat karena dampaknya sungguh nyata.

Contohnya, iklim berubah, atmosfer memanas, dan lapisan es di kutub mencair, maka alangkah baiknya untuk membuat poster semacam itu.

Baca Juga: KALANGAN Otomotif Optimistis Pasar Indonesia di 2023 Masih Menjanjikan, 5 Mobil Baru Siap Meluncur

6. Sampah Plastik

Membuang sampah plastik dimana saja juga nampaknya masih sulit dicegah.

Misalnya, buang sampah bungkusan es, kemasan bekas minuman, dan lainnya.

Alangkah bijaksananya seandainya bikin poster yang menyatakan 'jangan buang sampah sembarang'.

7. Lingkungan Pantai

Sungguh tidak dapat dipungkiri bahwa sampah plastik memiliki banyak dampak negatif, dan kebanyakan terombang ambing di laut atau pinggir pantai.

Gambar sebuah poster yang mengingatkan mereka agar jangan sembarang buang sampah plastik.

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x