Menjadi Pembawa Acara atau MC Itu Sebenarnya Mudah, Asal Tahu Cara dan Syaratnya

- 2 Desember 2022, 18:03 WIB
Tugas MC di atas panggung salah satunya adalah mewawancarai narasumber pada jenis acara non formal.
Tugas MC di atas panggung salah satunya adalah mewawancarai narasumber pada jenis acara non formal. /Dok Pribadi/


DESKJABAR
– Jika suatu saat kita ditugasi untuk menjadi pembawa acara atau MC dalam sebuah acara. Pasti berat ya.

Rasanya tugas itu bagi kita sungguh berat, jangan kata untuk membawa acara, berdiri di depan orang banyak saja rasanya gemetaran nya setengah mati.

Hal itu sangat beralasan mengingat kita yang ditugasi untuk membawa acara sangat awam dengan dunia ini.

Sebetulnya pekerjaan atau profesi MC ini bisa dilakukan semua orang, tidak terlalu sulit dilakukan koq asal anda tahu tips and trik menjadi seorang MC.

Baca Juga: Akun Bank atau E-Wallet Terputus dari Dashboard Kartu Prakerja, Jangan Panik, Ini Solusinya!

Sebelum lebih jauh ada baiknya kita mengenal istilah MC terlebih dahulu. 

MC atau Master of Ceremony adalah orang yang mengendalikan atau memandu sebuah acara. Master = Penguasa, Ahli sedangkan Ceremony = Acara.

Tugas utama seorang MC adalah bertanggung jawab penuh kepada kelancaran dan suksesnya acara, mengumumkan, memperkenalkan pengisi acara, memandu acara hingga berlangsung lancar, hangat, meriah.

Baca Juga: Inilah 3 Rekomendasi Wisata Kuliner Martabak di Bandung, Terenak Kekinian Legendaris Ramai Dikunjungi Pembeli!

Keterampilan utama seorang MC adalah keterampilan yang dimiliki oleh ilmu Public Speaking, karena untuk menjadi seorang MC syaratnya harus pandai bicara di depan umum (Public Speaking).

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Berbagai Sumber Dok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x