5 Hewan Penangkal Santet, Ilmu Hitam, Sihir, Guna-guna, dan Makhluk Halus Menurut Primbon Jawa

- 21 Oktober 2022, 18:40 WIB
Kucing adalah salah satu dari 5 hewan penangkal santet, ilmu hitam, sihir, dan makhluk halus
Kucing adalah salah satu dari 5 hewan penangkal santet, ilmu hitam, sihir, dan makhluk halus /pixabay/guvo59/

Cirinya yaitu, kalau tidurnya aneh, kakinya cuma satu yang ditekuk di atas dan dia berdiri dengan satu kaki serta tidurnya berdiri, maka angsa sedang melihat atau merasakan energi negatif di sekitarnya.

Angsa juga bisa mengusir makhluk halus dan menetralisir energi negatif menjadi tempat yang mempunyai aura positif.

Baca Juga: 5 Hewan Lucu Penangkal Ilmu Hitam, Santet, Sihir, Guna-guna, dan Makhluk Halus Menurut Primbon Jawa

Perlu diingat, keberadaan Primbon Jawa dalam hal ini sebagai motivasi, gambaran, dan bahan introspeksi diri untuk lebih berhati-hati sebelum melangkah.

Ini sebagai ilmu Titen yang kebenaranya meskipun tidak 100%, tapi ini hanya sebagai antisipasi agar kita lebih banyak dan juga mendekatkan diri kepada Tuhan Yang Maha kuasa.

Hal ini juga bisa menjadi sesuatu kewaspadaan agar terhindar dari malapetaka dan musibah, serta kita dan keluarga kita selamat.

Demikianlah lima hewan penangkal santet atau sihir dan pengusir makhluk halus yang bisa kita pelihara di rumah.***

Halaman:

Editor: Suhardi Arjuna

Sumber: YouTube ESA Production


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x