Lakukan 5 Amalan Ini Maka Hati dan Pikiran Akan Menjadi Bersih, Hidup Menjadi Tentram

- 24 Juni 2022, 16:48 WIB
Ilustrasi seorang yang dapat membersihkan hati dengan cara beristighfar.
Ilustrasi seorang yang dapat membersihkan hati dengan cara beristighfar. /Pixabay/mohamed_hassan

Manfaat dari memperbanyak mengaji serta memahaminya adalah mampu membersihkan segala penyakit yang ada di dalam jiwa dan juga penyembuh dari segala penyakit fisik yang tidak lagi dapat disembuhkan oleh obat-obatan.

Ust. Adi Hidayat menjelaskan bahwa Allah SWT berfirman:

“Dan kami turunkan diantara ayat-ayat Quran itu yang bila sering dibaca dipahami dengan baik diamalkan kandungannya, itu bisa membersihkan jiwa menjadi penawar bagi penyakit-penyakit jiwa yang sering meresap kedalam diri kita. Sekaligus menjadi rahmat kemudahan mengiringi aktivitas yang kita jalani di dalam aktivitas keseharian kita.” (QS. Al Isra : 82).

Orang-orang penghafal Quran rata-rata adalah orang yang cerdas dan tidak mudah lupa.

 Baca Juga: Kondisi Terkini Ciro Alves Jelang Liga 1, Latihan Tetap Jalan dengan Persyaratan Khusus

2. Memperbanyak sholat malam

Allah SWT berfirman:

“Sungguh, bangun malam itu lebih kuat (mengisi jiwa); dan (bacaan pada waktu itu) lebih berkesan.” (QS. Al Muzzamil : 6).

 3. Banyak berpuasa

Fungsi puasa salah satunya adalah memperbaiki setiap perbuatan yang tidak baik serta dapat membersihkan hati, jiwa serta pikiran yang kotor.

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x