Mau Doa Segera Diijabah, Keinginan Cepat Terkabul: Panjatkan pada 9 Kesempatan Ini

- 21 Juni 2022, 07:04 WIB
Ilustrasi berdoa. Ijabah bisa terjadi dalam waktu dekat, tapi juga bisa terjadi dalam waktu yang jauh.
Ilustrasi berdoa. Ijabah bisa terjadi dalam waktu dekat, tapi juga bisa terjadi dalam waktu yang jauh. /Pixabay/@Iis Nur Siamil/

9. Waktu Bersin

“Dan bahwasanya di antara saat-saat yang terkabul doa padanya adalah ketika waktu bersin,” HR. Ibnu Majah.

Baca Juga: SAAT ADZAN BERKUMANDANG dan Selepas Adzan, Baca 2 Doa Pendek Ini, Syekh Ali Jaber: Dosa Lalu Diampuni

Maka berdoalah pada sembilan waktu ini insya Allah doa akan segera diijabah Allah.

Sekilas Tentang Makna Ijabah

Ijabah bisa saja sesuai dengan permohonan kita dan bisa jadi tidak sesuai dengan yang kita minta.

Ijabah bisa terjadi dalam waktu dekat, tapi juga bisa terjadi dalam waktu yang jauh.***

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Buku Risalah Doa, 2015


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah