7 Dzikir Pendek yang Dahsyat, Pahalanya Berlimpah dan Akan Selalu Diingat Allah SWT

- 15 Juni 2022, 20:22 WIB
Ilustrasi dzikir, 7 dzikir pendek yang dahsyat dengan pahala berlimpah dan selalu diingat Allah SWT.
Ilustrasi dzikir, 7 dzikir pendek yang dahsyat dengan pahala berlimpah dan selalu diingat Allah SWT. /Screenshot IG annajaharabiccenter/

Baca Juga: CEK! Penjualan Tiket PERSIB Bandung vs PERSEBAYA Surabaya Dibuka Hari Ini, Berikut Harga dan Cara Memesannya

  1. Ayat Kursi

"Siapa yang membaca ayat Kursi setiap selesai sholat, tidak ada yang menghalanginya masuk surga kecuali kematian."(HR.An-Nasai)

  1. Doa Nabi Yunus ketika Ditimpa Kesulitan dan Kesempitan

"Laa Ilaha Illa Anta, Subhanaka, inni Kuntu Minadzolimin."

  1. Doa Nabi Musa Minta Dimudahkan Ucapan dan Urusan

Rabbis Rahlii Shadrii,Wa Yassirlii Amrii, Wahlul Uqdatammillisaanii Yafqohuu Qoulii."

  1. Membaca Al-Ikhlas 10 Kali

"Siapa yang membaca Qul Huwallahu Ahad (Al-ikhlas) sampai ia merampungkan sebanyak sepuluh kali maka akan di bangungkannya Istana di Surga." (HR.Ahmad)

Itulah 7 dzikir pendek yang dahsyat dengan pahala yang berlimpah dan akan selalu diingat Allah SWT.

Semoga kita menjadi insan yang senantiasa selalu menyebut nama Rabbnya.***

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: IG annajaharabiccenter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah