4 Cara Menebus Dosa kepada Orang Tua yang Telah Meninggal, Lakukan dengan Sungguh-sungguh

- 8 Juni 2022, 20:03 WIB
Mau Menebus dosa ke orang tua yang sudah wafat? Ada 4 cara.
Mau Menebus dosa ke orang tua yang sudah wafat? Ada 4 cara. /Pixabay/Sabinevanerep/

Sayangnya, terkadang kita menyadari dosa itu setelah orang tua meninggal.

Aam Amirudin berkisah, berdasarkan hadits Imam Daud, zaman Rasulullah diceritakan, "Ketika kami berada di majelis Rasulullah datang seorang lelaki bertanya, 'Ya Rasulullah adakah cara saya ingin berbuat baik pada orang tua saya sementara orang tua sudah wafat."

Rasulullah kemudian menjawab, "Ya kamu bisa lakukan."

1. Jangan pernah lelah untuk memohonkan ampunan dan mendoakan (orang tua) setiap sholat.

Doakanlah mereka, misalnya meminta ampunan untuk kedua orang, memohonkan kemuliaan untuk mereka, meluaskan alam kuburnya.

"Jangan lelah lakukan itu," kata Aam Amirudin.

Baca Juga: Doa Penghancur Santet Ini Paling Dibenci Dukun karena Bisa Bikin Syetan Kirimannya Pincang

2. Selanjutnya, teruskan kebiasaan baik orang tuamu, misalnya jika orang tua rajin tahajud, baca quran, bagi rejeki, lakukan juga seperti itu.

"Itu bentuk permintaan maaf kita pada mereka," ungkap Ustadz Aam Amirudin.

3. Bersilaturahmi dengan saudara-saudaranya dan memuliakan teman-temannya.

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana

Sumber: Youtube Aam Amiruddin Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah