Niat Doa Sholat Dhuha 4 Rakaat, Benarkah Dhuha Tidak Boleh Dilaksanakan Setiap Hari? Simak Penjelasannya

- 7 Juni 2022, 04:00 WIB
Illustrasi sholat dhuha
Illustrasi sholat dhuha /Pexels / Tima Miroshnichenko/

Di sisi lain, Gus Baha dalam ceramahnya mengatakan sholat dhuha tidak perlu dikerjakan setiap hari. Kenapa?

"Jika ada orang yang setiap hari sholat dhuha, Ibnu Abbas datang dan memarahinya," kata Gus Baha menjelaskan.

"Sholat dhuha itu seminggu sekali saja!" sambungnya.

Baca Juga: KODE REDEEM FF 6 JUNI 2022, Senjata AK47 Pumpkin Flames, Kenali Keunggulan dan Kekurangan di Free Fire

Menurut Gus Baha larangan melakukan sholat dhuha setiap hari dikhawatirkan justri orang akan menyalahkan ibadah sholatnya karena hajatnya tak kunjung terkabulkan.

"Orang miskin sholat dhuha setiap hari tak kunjung kaya, nanti malah akan bicara "Sudah sholat dhuha tiap hari tapi kok tetap miskin"," jelas Gus Baha dalam ceramahnya yang dikutip dari YouTube Santri Gayeng pada 27 Juni 2020 dengan judul "Ditegur Wali karena Rutin Sholat Dhuha | Gus Baha".

Selain itu, inilah doa setelah sholat dhuha yang bisa dibaca :

Bacaan doa ini dapat dibaca setelah sholat dhuha hari ini.

Baca Juga: Dibantai Persib Bandung Dengan Skor 6-1, Noh Alamsyah: Tanjong Pagar United Kalah Kualitas


اَللّٰهُمَّ اِنَّ الضُّحَآءَ ضُحَاءُكَ وَالْبَهَاءَ بَهَاءُكَ وَالْجَمَالَ جَمَالُكَ وَالْقُوَّةَ قُوَّتُكَ وَالْقُدْرَةَ قُدْرَتُكَ وَالْعِصْمَةَ عِصْمَتُكَ

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: YouTube Santri Gayeng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah