Amalan Ini Dapat Membuat Dosa Zina Diampuni, Lakukan Ini Kata Ustadz Syafiq Riza Basalamah

- 28 Maret 2022, 15:32 WIB
Ustadz Syafiq Riza Basalamah – amalan yang bisa mengampuni dosa zina.
Ustadz Syafiq Riza Basalamah – amalan yang bisa mengampuni dosa zina. /YouTube Syafiq Riza Basalamah Official/

DESKJABAR – Manusia adalah tempatnya khilaf dan dosa. Manusia bisa melakukan baik dosa kecil maupun dosa besar.

Dosa zina adalah termasuk hal yang menjadi dosa besar. Bahkan, sudah jelas juga ada larangan untuk mendekati zina di dalam AL-Qur’an.

Itu tercantum dalam Al-Qur’an Surat Al-Isra ayat 2.

Baca Juga: KASUS SUBANG TERBARU: Polisi Kantongi Nama Pelaku. Korban Menyampaikan Wasiat, Benarkah?

Melakukan dosa zina, banyak dampaknya. Salah satunya yaitu bisa membuat rezeki seseorang tidak lancar atau seret.

Kabar baiknya, meski dosa zina termasuk dosa besar, namun Allah itu maha pengampun. Maka, ada berbagai amalan agar dosa zina tersebut dapat diampuni.

Dilansir DeskJabar dari kanal YouTube Syiarku Islam ‘Bagaimana Cara Menghapuskan dan Bertaubat dari Dosa Zina? Ustadz Dr. Syafiq Riza Basalamah, MA.’ yang diunggah pada 27 Agustus 2019, inilah amalan agar dosa zina diampuni:

Baca Juga: Inilah Tanda Orang Terkena Gangguan Jin, Setan, Sihir, Begini Cara Menghilangkannya Kata Ustadz Khalid Basalam

1. Niat ikhlas bertaubat

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: YouTube Syiarku Islam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x