Wajib Tahu! Keistimewaan Hari Jumat, Kalian Harus Mengamalkan 4 Hal ini, Kata Syekh Ali Jaber

- 17 Februari 2022, 20:40 WIB
Hari jumat merupakan hari yang didalamnya penuh keberkahan sehingga dianjurkan untuk berbuat kebaikan
Hari jumat merupakan hari yang didalamnya penuh keberkahan sehingga dianjurkan untuk berbuat kebaikan /YouTube Media Dakwah Hikmah TV/

- Yang kelima, dengan kita senantiasa membaca surah Al Kahfi pada hari jumat kita akan selalu ingat bahwa hari kiamat itu pasti akan terjadi, selain itu juga agar kita lebih mendekatkan diri pada Allah SWT dan selalu bertaubat kepadanya.

Baca Juga: Tanggal Lahir yang Akan Beruntung di Bulan Maret 2022, Simak Penuturan dari Ramalan Tarot Ki Macan

3. Perbanyak Doa

Pada hari jumat kita dianjurkan untuk memperbanyak berdoa, karena pada hari tersebut Allah SWT akan mengabulkan doa-doa setiap hambanya.

Perlu kita ketahui bahwa terdapat satu waktu di hari jumat yang setiap doa pasti akan dikabulkan oleh Allah SWT, sehingga Syekh Ali Jaber mengatakan bahwa pada waktu tersebut setiap doa hambanya tidak akan di tolak oleh Allah SWT, waktu tersebut yaitu satu jam terakhir menjelang waktu maghrib atau jika di hitung sekitar jam lima sore.

Bahkan penduduk madinah saja ketika waktu satu jam terakhir itu tiba mereka menghentikan segala aktivitasnya lalu sibuk berdoa di masjid-masjid karena mengharapkan ampunan dari Allah SWT, ujarnya.

Nabi Muhammad SAW bersabda "Saa'atun aakhiru saa'atin min nahaari jumu'ati laa yuwaafiquha abdun muslimun illastujibalah" yang artinya ada satu jam dalam hari jumat itu barang siapa yang dapat berdoa di 1 jam itu, akan diijabah doanya dan tidak akan di tolak doanya oleh Allah SWT

Karena memang pada hakikatnya kita manusia adalah makhluk yang penuh dosa oleh karena itu perbanyak lah berdoa bukan hanya di hari jumat saja melainkan di hari-hari lainnya agar kita selalu mendapatkan ampunan dan rezeki dari Allah SWT.

Baca Juga: PELAKU Kasus Subang MENYERAHKAN DIRI Mirip Kasus Pembunuh Ibu dan Anak di Kupang? Anjas Menjelaskan

4. Bersedekah di Subuh Hari

Halaman:

Editor: Zair Mahesa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah