BENARKAH, Roh atau Arwah Orang yang Sudah Meninggal, Bisa Datang Lewat Mimpi? Ini Kata Ustadz Oemar Mita

- 14 Februari 2022, 20:24 WIB
Ilustrasi roh atau arwah orang yang sudah meninggal dunia ternyata bisa datang lewat mimpi.
Ilustrasi roh atau arwah orang yang sudah meninggal dunia ternyata bisa datang lewat mimpi. /Pixabay/ jplenio //

Maka ketika laki-laki itu bangun dari tidurnya, ia segera menjalankan apa yang diperintahkan dalam mimpinya dan menemui Khalid bin Walid.

Lalu ia menceritakan tentang mimpinya dan Khalid pun mengirimkan seseorang untuk mencari orang yang mengambil baju besi itu.

Benar saja lelaki utusan Khalid tersebut akhirnya berhasil menemukannya seperti yang digambarkan oleh Tsabit di dalam mimpi.

Hingga akhirnya bertemu Abu Bakar dan melunasi hutang Tsabit bin Qais.

"Para ahli tafsir berkata itulah wasiat orang yang meninggal dunia yang pertama kali dipenuhi oleh orang yang hidup," kata Ustadz Oemar Mita.

Jadi ketika bermimpi bertemu orang yang sudah meninggal dunia, itu benar bertemu dengan roh nya.

Artinya roh atau arwah orang yang sudah meninggal dunia bisa datang lewat mimpi.

Maka jika roh atau arwah orang yang sudah meninggal dunia minta sesuatu atau berwasiat dalam mimpi maka laksanakan karena itu dari roh orang tersebut.***

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: YouTube Masjid As Salam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah