Inilah 7 Mitos di Balik Suara Tokek, Dari Meramal Masa Depan hingga Menandakan Keberadaan Makhluk Halus

- 14 Februari 2022, 17:22 WIB
 Terdapat 7 mitos di balik suara tokek yang dipercaya oleh masyarakat
Terdapat 7 mitos di balik suara tokek yang dipercaya oleh masyarakat /: Pexels / Jimmy Chan /
 
 
 
 

 

DESKJABAR -  Tokek merupakan salah satu hewan reptil yang memiliki suara khas, namun ternyata di balik suara khasnya tersimpan banyak mitos. 

Mitos di balik suara tokek masih dipercaya oleh sebagian masyarakat yang ada di Indonesia atau bahkan dari negara lainnya.

Kepercayaan masyarakat terhadap mitos di balik suara tokek ini, seperti dapat meramal masa depan, pembawa keberuntungan bahkan dapat menandakan adanya kedatangan makhluk halus.

Baca Juga: MERINDING 8 Makanan Jin dan Setan Makhluk Halus, Nomor 2 dan 7 Ada di Tubuh Manusia

Dilansir DeskJabar.com dari kanal YouTube SI MIMEN berjudul 'TERNYATA INI MITOS KALAU KITA MENDENGAR SUARA TOKEK DI RUMAH' diunggah 25 Januari 2022.

Inilah 7 mitos di balik suara tokek yang dipercaya oleh masyarakat; 

  1. Bisa meramal masa depan

Mitos suara tokek yang berkembang dan dikenal masyarakat Indonesia adalah kebiasaanya untuk meramal masa depan. 

Tokek mengeluarkan bunyi lebih dari tiga kali, suara inilah yang dijadikan orang zaman dahulu untuk menebak masa depan.

Apabila terdengar suara tokek di tengah malam, maka jangan takut, mitosnya jika ada pertanyaan yang terkait satu hal membuat bimbang coba tanyakan pada suara tokek yang kedua.

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x