Ketika Kita Mencintai Istri atau Suami Orang Lain....' Ustadz Abdul Somad Menjelaskan

- 31 Januari 2022, 18:47 WIB
ilustrasi cinta
ilustrasi cinta /Pixabay/Ben_Kerckx

Kedatangan rasa tersebut hanya untuk disyukuri saja.

Tindakan tersebut misalnya berlanjut pada  mendekati seseorang yang sudah memiliki hak-nya, seperti meminta nomor teleponnya, dan tindakan lainnya.

Baca Juga: INILAH 4 Tanda Rumah yang Sering Dikunjungi Malaikat, Mau Seperti Itu? Lakukan Hal Berikut

"Ketika dia berubah menjadi action baru berdosa. Suka kita dengan orang tak dosa, tapi ketika kita dekati, minta nomor hapenya baru dosa," ungkapnya.

Namun, alangkah lebih baiknya jika cinta tersebut dibuang karena rasa yang didatangkan itu bisa jadi adalah ujian dari Allah SWT.

Jadi, kata dia, ketika ada rasa cinta terhadap istri atau suami orang lain, disarankan untuk tidak dituruti karena akan membahayakan jika berujung pada tindakan. Lagian, menekan dalam hal ini adalah bagian daripada melawan hawa nafsu.

"Makanya, kalau ada bibit-bibit rasa itu di dalam, tekanlah dia, jangan lagi pandang, jangan lagi dipeturutkan. Karena itulah nilai jihad, bukan jihad berdarah-darah melawan Belanda, tapi jihad hawa nafsu yang justru jauh lebih besar," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: YouTube DENJAYA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah