Leak, Santet, dan Pelet, Diantara Ilmu Hitam yang Ditakuti, Berbahaya, dan Populer di Indonesia

- 27 Juli 2021, 09:03 WIB
Leak, santet, dan pelet, dinatara ilmu hitam yang berbahaya dan populer di Indonesia.
Leak, santet, dan pelet, dinatara ilmu hitam yang berbahaya dan populer di Indonesia. /unsplash.com/bellava g

Ilmu ini dinilai sangat membahayakan, karena efek samping yang dialami oleh si target cukup beragam, seperti mengalami muntah darah, penyakit aneh, bahkan kematian.

santetBaca Juga: Inilah Ciri-ciri Seseorang Terkena Pengaruh Santet, Salah satunya Sering Mimpi Buruk

3. Ilmu Suanggi

Ilmu Suanggi merupakan ilmu hitam yang namanya cukup populer di kawasan Indonesia Timur.

Ilmu ini merupakan perwujudan sosok roh jahat yang akan memasuki seseorang yang menjalani ritual ilmu hitam.

Orang yang mendalami ilmu ini, akan berubah menjadi makhluk yang mengerikan, selama ia melakukan ritual ini.

Baca Juga: WOW SERAM, Ternyata Pohon Pisang Itu Rumah yang Nyaman Bagi Para Makhluk Halus

Kemudian sosok dalam perwujudan tersebut, akan mulai meneror siapapun yang selama ini dianggap sebagai saingannya.

4. Ilmu Palasik

Istilah ilmu palasik populer di Minangkabau, Sumatera Barat, dan merupakan ilmu yang paling ditakuti oleh para ibu hamil serta ibu yang mempunyai bayi.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Ringtimesbanyuwangi.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x