Setan Takut dengan 1 Ayat yang Dibocorkan Setan Itu Sendiri, Ustadz Adi Hidayat

23 Juni 2022, 11:57 WIB
Ustadz Adi Hidayat, ada 1 ayat tertentu yang sangat ditakuti setan/YouTube Adi Hidayat Official /

DESKJABAR - Ada 1 ayat tertentu jika dibacakan akan membuat setan takut. Menariknya, justru ayat tersebut dibocorkan setan itu sendiri

Lalu, ayat apa yang ditakuti setan dan dibocorkan sendiri oleh setan pada manusia dan bagaimana cara mengamalkannya?

"Maka di sebutkanlah dicontoh Abu Daud, nomor hadis 1523 dan An-Nasa'i nomor hadis 1337. Ada dua jenis bacaan, satu Al-Baqarah ayat 255, dikenal dengan ayat kursi. Dibiasakan baca itu pasca sholat setelah dzikir yang tiga," ungkap Ustadz Adi Hidayat.

Baca Juga: BREAKINGNEWS, Daftar Nama Penumpang Susi Air yang Hilang Kontak di Papua, Informasi Masih Simpangsiur

"Tidak sedikit bangsa setan atau jin kadang mengganggu kehidupan manusia, entah itu datang dari mimpi atau dari hal lain yang bisa dilakukan setan", kata Ustadz Adi Hidayat.

Namun jangan khawatir, Ustadz Adi Hidayat, akan memberikan solusi agar kita terhindar dari gangguan setan.

Dilansir dari Kanal Youtube Advan Suryo S yang berjudul "Setan Mengajarkan Ayat Kursi Kepada Abu Hurairah oleh Ustadz Adi Hidayat", tayang pada tanggal 26 Agustus 2019.

Baca Juga: IDUL ADHA, Inilah Ketentuan HEWAN QURBAN Sesuai Petunjuk Nabi Muhammad SAW, Masih Ada yang Salah

Dipercaya ayat ini sangat ampuh untuk mengusir setan, bahkan setan pun mengakui hal itu.

Dalam riwayat para sahabat Nabi, setan pernah bocorkan rasa takut nya apabila dibacakan dengan ayat-ayat Al-Qur’an.

Ustadz Adi Hidayat menceritakan tentang Abu Hurairah ingin melaporkan seorang pencuri harta yang sedang ia jaga kepada nabi.

Baca Juga: Ingin Penyakit Kolesterol Tinggi Cepat Sembuh: Begini Cara dan Resep Penyembuhannya, ala dr Zaidul Akbar

"Kemudian dalam cerita ringkasnya atau dia telah melakukan 3x berturut-turut , Abu hurairah yang sudah kesal, dan ia berjanji tidak akan memberikan kesempatan lagi kepada si pencuri untuk dilaporkan kembali kepada Nabi.

"Orang tersebut kemudian mengagetkan Abu Hurairah lantaran telah memberikan ayat sebagai pengusir setan. Aku tangkap kamu, ku laporkan kepada nabi, kata orang itu jangan tangkap saya, tolong, saya ini orang fakir butuh.”

Disaat Abu Hurairah kaget Orang itu tiba-tiba melarikan diri.

Baca Juga: Teras Kaca Karapyak Valley, Wisata Baru Direkomendasikan, Kunjungi jika ke Pangandaran, Instagramable!

Lantas ayat apa yang diberikan Orang itu kepada Abu Hurairah?

Ustadz Adi dalam ceramahnya, yang dimaksud tentang ayat itu adalah Ayat Kursi.

Ustadz Adi menyarankan kepada kita semua untuk membacakan ayat ini apabila terdapat terdapat gangguan makhluk halus atau setan.

Orang-orang yang membiasakan diri membaca Ayat Kursi, maka ayat ini akan mampu melempar setan yang ada di sekitar kita, jelasnya.

Baca Juga: GRATIS, Mau AK47 Dragon Joker, KLAIM Kode Redeem FF 23 Juni 2022, Terbaru, 1 Menit yang Lalu, Permanen GARENA

Selain itu juga Ustadz Adi menganjurkan ketika hendak tidur untuk membaca ayat Al-Ikhlas, Al-falaq, An-nas, dan baca ayat kursi sebelum tidur.***

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: Youtube Advan Suryo S

Tags

Terkini

Terpopuler