Ternyata Nyi Roro Kidul (Ratu Penguasa Pantai Selatan) Itu Masih Keturunan Raja Padjadjaran, Benarkah ?

15 Desember 2021, 09:35 WIB
Ilustrasi - Konon Nyi Roro Kidul yang berparas cantik dan sakti mandraguna ini, masih keturunan dari Raja Padjadjaran. /Instagram.com/@caruban_nagari_


DESKJABAR
 – Sosok Nyi Roro Kidul, Ratu Penguasa Pantai Selatan ini selalu digambarkan dengan wanita cantik yang selalu mengenakan pakaian serba hijau.

Konon, menurut cerita rakyat, warna hijau adalah kesukaan Nyi Roro Kidul. Makanya, ada semacam larangan –bagi masyarakat yang bermain di Pantai Selatan—tidak mengenakan pakaian yang berwarna hijau.

Katanya sih berbahaya mengenakan pakaian hijau di Pantai Selatan. Dan, ada yang mengatakan, Nyi Roro Kidul tidak suka ada yang memakai warna pakaian kesukaannya.

Baca Juga: AKHIR DRAMA KASUS SUBANG, Kapolda Jabar Suntana: SUDAH TAHU TERSANGKANYA, Benarkah Diumumkan 18 Desember 2021?

Baca Juga: Cara Menerka Orang yang Mempunyai Khodam Pendamping, Lihatlah 5 Ciri-ciri Ini

Cerita mitos mengenai keberadaan Nyi Roro Kidul di Pantai Selatan ini, hingga saat ini, masih dipercaya oleh masyarakat, terutama masyarakat di tanah Jawa.

Masih menurut cerita rakyat, konon Nyi Roro Kidul yang berparas cantik dan sakti mandraguna ini , memiliki hubungan dengan raja-raja di Pulau Jawa di era Kerajaan Mataram.

Nah, yang menjadi pertanyaan, Nyi Roro Kidul itu siapa dan dari keturunan apa ?

Baca Juga: Inilah 3 Weton yang Spesial Dilindungi Khodam Nyi Roro Kidul, Rezeki nya Seluas Pantai Selatan

Baca Juga: Cara Melihat Orang yang Memakai Ilmu Pelet, Inilah Ciri-cirinya

Soal asal usul Nyi Roro Kidul banyak versi yang berkembang di masyarakat. Ada yang mengatakan bahwa Nyi Roro Kidul adalah masih keturunan dari Raja Padjadjaran.

Berikut ini, seperti dilansir DeskJabar.com dari RingTimesBanyuwangi.com dengan judul ‘Nyai Roro Kidul Manusia atau Jin? Simak Kisahnya’, cerita dan kisah asal usul dari Nyi Roro Kidul yang berkembang di masyarakat, khususnya di tanah Jawa ;

Baca Juga: Inilah 9 Misteri di Gunung Semeru yang Belum Terpecahkan , Salah Satunya Ikan Mas Penjaga Danau Ranu Kumbolo

Baca Juga: Wow, Ternyata Rutin Minum Air Kelapa Bisa Bikin Awet Muda, Begini Penjelasan dr. Zaidul Akbar

1.Keturunan Raja Galuh

Menurut cerita, istri Raja Galuh melahirkan seorang bayi perempuan yang cantik jelita dan langsung dapat berbicara. Bayi perempuan ini yang sekarang dikenal dengan sebutan Nyi Roro Kidul.

Bayi ini mengatakan, bahwa kelak ia akan menjadi penguasa di wilayah Pantai Selatan dan seluruh alam gaib akan takluk kepadanya. 

Bayi perempuan ini, kelak hanya boleh dinikahi oleh Raja – Raja Islam di Jawa. Kemudian hadirlah Panembahan Senopati yang memerintah Mataram Islam.

Baca Juga: Update Kode Redeem FF 15 Desember 2021, Cepat Klaim Sob, Vandal Revolt, Skeleton Magician, Gratis Garena FF

Baca Juga: Peliharalah, Hewan Ini Bisa Dijadikan Pagar Gaib atau Tolak Bala di Rumah Anda

Akhirnya Nyi Roro Kidul  menjadi istri Panembahan Senopati.

2. Keturunan Ratu Balqis

Konon, menurut cerita, Nyi Roro Kidul  merupakan anak perempuan dari Ratu Balqis. 

Ratu Balqis memiliki bayi yang diberi nama Aurora. Akan tetapi, ia tidak memiliki raga seperti ayahnya.

Baca Juga: BUKAN SHALAT MALAM Atau PUASA, Karena Amalan Ini Yang Meninggal Menyesal Tidak Melakukannya Kata Ali Jaber

Baca Juga: Ternyata Menu Paling Sehat di Dunia Itu Makanan Khas Masyarakat Indonesia, Ini Penjelasan dr. Zaidul Akbar

Kemudian Aurora dibuang oleh Ratu Balqis ke Tanah Jawa, dan seketika anak tersebut menjadi penguasa di Tanah Jawa dan tinggal di Pantai Selatan.

Kekuatan serta pengaruhnya cukup tenar di Tanah Jawa, sehingga banyak yang menyebut anak tersebut adalah Nyi Roro Kidul, karena bertempat di Pantai Selatan Pulau Jawa.

3. Keturunan Raja Padjadjaran

Cerita lain menyebutkan, konon  Nyi Roro Kidul  merupakan Dewi Kadita yang merupakan putri Raja Padjadjaran.

Baca Juga: Ternyata Ini Alasan Tuyul Tidak Mampu Mencuri Uang di ATM (Anjungan Tunai Mandiri)

Baca Juga: Inilah Weton-weton Wanita Pembawa Sumber Rezeki (Hoki), Apakah Anda Salah Satunya?

Belum jelas, apakah putri kerajaan ini dilahirkan dengan badan bersisik atau terkena ilmu hitam.

Hal tersebut yang kerap digambarkan bahwa sosok Nyi Roro Kidul  merupakan putri duyung ataupun ular naga yang sangat besar.

Karena rasa malu, akhirnya sang putri menceburkan dirinya ke Pantai Selatan, dan kecantikannya kembali muncul. Namun, ia harus tetap tinggal selamanya di Pantai Selatan tersebut.*** Citra Wahyu Ningsih-RingTimesBanyuwangi.com

 
Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Ringtimesbanyuwangi.com

Tags

Terkini

Terpopuler