USAI Rebut Trofi di Piala Dunia 2022, Hari Ini Tim Argentina Langsung Pulang Charter Pesawat

- 19 Desember 2022, 10:36 WIB
Jutaan warga berpesta di Buenos Aires saat Argentina merebut trofi Piala Dunia 2022 di Qatar
Jutaan warga berpesta di Buenos Aires saat Argentina merebut trofi Piala Dunia 2022 di Qatar /Tangkapan layar youtube the independent/

Namun bagi warga Argentina, keberhasilan Messi dkk di Piala Dunia 2022 menjadi engalihan sesaat atas keruwetan ekonomi yang dihadapi negara ini.

Dalam beberapa tahun terakhir ekonomi Argentina mengalami tekanan bertubi-tubi akibat inflasi yang melonjak.

Sekitar 40 persen dari 45 juta penduduk hidup dalam kemiskinan, sementara inflasi yang melonjak dan devaluasi mata uang telah menyebabkan malapetaka pada tabungan dan pendapatan warganya. ***

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: marca.com firstpost.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x