PROFIL Trofi Piala Dunia 2022 Qatar Antara Jules Rimet dan Piala Dunia FIFA, 2 Kali Dicuri Bahkan Dilebur

- 15 November 2022, 12:35 WIB
Trofi FIFA pengganti Trofi Jules Rimet yang akan diperebutkan di Piala Dunia 2022 di Qatar
Trofi FIFA pengganti Trofi Jules Rimet yang akan diperebutkan di Piala Dunia 2022 di Qatar /fifa.com/

DESKJABAR – Tidak banyak orang tahu bahwa trofi yang diperebutkan di ajang Piala Dunia sepakbola sejak tahun 1930 ada dua buah.

Yang pertama adalah trofi yang diberinama Julies Rimet dan yang kedua trofi Piala Dunia FIFA, yang masing-masing trofi perancangnya berbeda.

Trofi Jules Rimet diperebutkan pada ajang Piala Dunia 1930 hingga 1970. Sedangkan mulai 1974 hingga Piala Dunia 2022 di Qatar, memperebutkan trofi Piala Dunia FIFA.

Meski kedua trofi dirancang oleh orang yang berbeda, namun kasamaannya adalah kedua trofi memiliki kandungan emas.

Baca Juga: PIALA DUNIA 2022 Qatar, 36 Wasit akan Pimpin Pertandingan, 3 Diantaranya Wanita, Tidak Ada dari Indonesia

Trofi Jules Rimet sebelumnya bernama trofi Victoria, namun kemudian diganti menjadi trofi Jules Rimet pada tahun 1946, guna menghormati Presiden FIFA saat itu Jules Rimet.

Trofi Jules Rimet akhirnya secara definitif diberikan kepada Brasil pada tahun 1970, setelah mereka merebut juara Piala Dunia untuk ketigakalinya.

Sejak Piala Dunia 1974, FIFA membuat tofi replika yang diberinama Piala dunia FIFA yang diperebutkan hingga Piala Dunia 2022 di Qatar.

Jadi juara yang tampil di ajang piala dunia sejak 1974, hanya menerima replika dengan negara juara yang diukir di bagian dasar trofi.

Inilah profil Trofi Piala Dunia :

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: marca.com fifa.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x