Liga Champions : Jelang Pertandingan Matchday 4 Rangers VS Liverpool di Ibrox, Baca 8 Hal yang Harus Diketahui

- 12 Oktober 2022, 12:30 WIB
Konpers Klopp dan Van Bronckhorst menjelang Matchday Liverpool vs Rangers dijadwalkan, 13 Oktober 2022, jam 02:00 WIB/ tangkapan layar youTube The Rangers Review
Konpers Klopp dan Van Bronckhorst menjelang Matchday Liverpool vs Rangers dijadwalkan, 13 Oktober 2022, jam 02:00 WIB/ tangkapan layar youTube The Rangers Review /

Tidak ada keraguan cedera pada pemain ini, berarti permainan skuad Rangers bisa lebih baik dibanding minggu lalu di Anfield

4.Perubahan strategi permainan Liverpool.

Klopp akan merubah permainan melawan Rangers, berbeda ketika mereka menjalani pertandingan menghadapi Arsenal di Liga Inggris.

Mungkin akan melakukan rotasi pemain, mengingat beberapa pemain mengalami cedera dalam beberapa hari terakhir.

Baca Juga: Ada Saling Lempar Tanggungjawab dalam Tragedi Kanjuruhan, Mahfud MD : Liga Sepakbola Nasional Agak Kacau!

5.Berita terbaru Diaz & Alexander-Arnold.

Luiz Diaz kemungkinan akan absen hingga Desember, karena cedera lutut yang dideritanya saat melawan Arsenal.

Liverpool masih bisa bersyukur cedera Diaz tidak memerlukan tindakan operasi, begitu juga dengan Trent Alexander-Arnold mengalami masalah pergelangan kakinya terkilir.

Liverpool berharap cedera yang dialami tidak serius, bek kanan itu bisa kembali beraksi sebelum akhir bulan. Kehilangan dua pemain kunci benar benar memukul tim Liverpool.

6.Dua masalah baru cedera pemain Liverpool.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: thisisanfield.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah