PERSIB BANDUNG Piala Presiden 2022: PERSAINGAN GRUP A, Siapa yang Jadi LAWAN PANGERAN BIRU DI PEREMPAT FINAL

- 23 Juni 2022, 14:33 WIB
Persib Bandung lolos ke babak Perempat Final Piala Presiden 2022, siapa lawannya.
Persib Bandung lolos ke babak Perempat Final Piala Presiden 2022, siapa lawannya. /Tangkapan layar persib.co.id/

Grup A sendiri grup yang dihuni oleh 5 klub, yakni PSIS Semarang, PSS Sleman, Persita, Dewa United FC dan Persis Solo masih menyisakan beberapa pertandingan.

Baca Juga: Gempa Paling Mematikan di Afghanistan, Tercatat 1.500 Tewas dan 2.000 Terluka

Bahkan 3 klub baru memainkan 2 laga yang mana seharusnya mereka memainkan 4 laga karena terdiri dari 5 klum berbeda dengan grup lain yang hanya memainkan 3 pertandingan karena hanya dihuni oleh 4 klub saja.

Saat ini PSIS Semarang yang sudah memainkan 3 lagi masih kokoh di puncak klasemen dengan mengumpulkan 7 poin dari 2 kali menang dan 1 kali imbang.

Sementara itu di posisi runner up untuk sementara di duduki oleh PSS Sleman yang baru memainkan 2 pertandingan dengan 1 kali menang dan 1 kali imbang sehingga poin yang dikumpulkan baru 4.

Baca Juga: Gempa Paling Mematikan di Afghanistan, Tercatat 1.500 Tewas dan 2.000 Terluka

Di posisi ketiga ada Persita yang baru mengumpulkan 3 poin dari 3 pertandingannya. Persita hanya mampu mengumpulkan poin penuh saat menghadapi Dewa United FC sementara sisanya berakhir dengan kekalahan.

Di posisi keempat ada Dewa United FC yang baru mengumpulkan 1 poin dari 2 pertandingan.

Di posisi akhir ada Persis Solo yang sama baru mengoleksi 1 poin dari 2 pertandingan yang sudah dijalankan.

Lalu siapakah yang akan menjadi lawan Persib Bandung di babak Perempat Final?

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah