Hasil Pertandingan PIALA PRESIDEN 2022: Borneo FC vs Madura United , 5 Menit Ribut  Akhirnya GOL DIANULIR

- 14 Juni 2022, 21:45 WIB
Hasil pertandingan Borneo FC vs Madura United Piala Presiden 2022.
Hasil pertandingan Borneo FC vs Madura United Piala Presiden 2022. /instagram/@pialapresiden/

Baca Juga: KASUS SUBANG TEGANG, Rohman Hidayat Tutup Mulut, Buka Suara di Kanal YouTube

Sejauh ini emosi dari kedua kesebelasan masih terjaga sehingga tidak terlalu banyak pelanggaran yang berbahaya.

Ada peristiwa yang cukup menegangkan yang terjadi pada babak 25 yang mana sebelumnya Borneo FC mendapatkan hadiah tendangan bebas tidak jauh dari kotak penalti.

Bola yang ditendang sempat mengenai dada penjaga gawang Oscario yang tidak lengket dalam menangkapnya sehingga bola memantul mengarah ke dalam gawang namun dia masih sempat menepisnya.

Awalnya Wasit menyatakan jika itu adalah gol untuk Borneo FC, namun gol tersebut diprotes hingga menimbulkan keributan di lapangan.

Baca Juga: GRATIS Kode Redeem FF Hari Ini, Terbaru 1 Menit yang Lalu, KLAIM Elite Pass Shirou, Dll, Permanen GARENA

Bahkan ada beberapa pemain yang hampir-hampir saja adu jotos di dalam lapangan karena saling mempertahankan argumennya.

Setelah berdiskusi akhirnya wasit menganulir gol Borneo dari tendangan bebas tadi.

Pada menit ke 30 wasit pun meniupkan peluit panjang tanda waktunya water break.

Skor masih bertahan 0-0 saat memasuki interval kedua babak pertama tanpa ada perubahan susunan pemain.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Indosiar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah