TERKINI, Hasil Prancis Open Badminton 2021 HARI INI, 2 Tim Badminton Indonesia Melaju ke SEMI FINAL

- 29 Oktober 2021, 06:42 WIB
The Minions julukan pasangan Markus Fernaldi Gideon dan Kevin Sanjaya Sukamuljo  lolos ke perempat final turnamen badminton Prancis Open 2021.
The Minions julukan pasangan Markus Fernaldi Gideon dan Kevin Sanjaya Sukamuljo lolos ke perempat final turnamen badminton Prancis Open 2021. /Dokumentasi PP PBSI/

 

Kemenangan juga diikuti pasangan ganda campuran Praveen Jordan-Melati Daeva Oktavianti yang menempati unggulan kedua yang mengalahkan pasangan asal India Rankireddy-Ponnappa yang merupakan peringkat ke-24 itu, dengan skor 15-21, 21-17, 21-19.

Berikutnya di tunggal putra Shesar Hiren Rhustavito maju ke perempat final setelah pemain India Sameer Verma tidak bisa melanjutkan pertandingan di game ketiga karena mengalami cedera saat kedudukan 16-21, 21-12.

Kemudian pasangan ganda putri Siti Fadia Silva Ramadhanti - Ribka Sugiarto mengalahkan unggukan kedua asal Malaysia Pearly Tan-Thinaah Muralitharan
21-12, 23-21.

Namun kemenangan para pemain Indonesia ini gagal diikuti tunggal putri Gregoria Mariska Tunjung yang menempati peringkat ke-22 dunia itu takluk kepada tunggal putri peringkat ke-31 dari Singapura Yeo Jia Min dengan skor 19-21, 8-21.

Baca Juga: Update Hasil Prancis Open 2021 Badminton, Mantap Enam Wakil Indonesia Lolos ke Perempat FInal

Begitu juga di ganda putri pasangan Nita Violina Marwah-Putri Syaikah setelah memberikan perlawanan ketat selama tiga game, pasangan muda Indonesia yang tidak diunggulkan ini menyerah dari unggulan pertama asa Korea Selatan 18-21, 21-13, 14-21.

 

HASIL PEREMPAT FINAL SEMALAM, TIM BADMINTON INDONESIA HANYA 2 YANG MELAJU KE SEMI FINAL

Ganda putra Indonesia Marcus Fernaldi Gideon-Kevin  Sanjaya Sukamuljo melangkah ke semifinal Prancis Open 2021
Ganda putra Indonesia Marcus Fernaldi Gideon-Kevin Sanjaya Sukamuljo melangkah ke semifinal Prancis Open 2021

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah