Hasil Uber Cup 2021, China Raih Gelar Juara Piala Uber ke 15 Kalinya Setelah Tumbangkan Jepang

- 17 Oktober 2021, 07:32 WIB
 China meraih Piala Uber untuk ke 15 kalinya, setelah di final mengalahkan juara bertahan Jepang 3-1 di Ceres Arena, Aarhus, Denmark
China meraih Piala Uber untuk ke 15 kalinya, setelah di final mengalahkan juara bertahan Jepang 3-1 di Ceres Arena, Aarhus, Denmark /Tangkapan layar Vidio.com

 

DESKJABAR - Untuk ke-15 kalinya, China meraih Piala Uber 2020 setelah di final mengalahkan juara bertahan Jepang dengan skor 3-1 di Ceres Arena, Aarhus, Denmark, Minggu 17 Oktober 2021 dini hari WIB,

Dari 15 kali meraih gelar juara Ube Cup, enam diantaranya diraih secara beruntun mulai dari tahun 1998 sampai 2008.

Hasil pertandingan yang dikutip dari laman resmi BWF menunjukkan satu-satunya angka yang diraih Jepang diperoleh dari pemain tunggal pertama Akane Yamaguchi yang menumbangkan Chen Yu Fei 21-18, 21-10.

Baca Juga: Siaran Langsung Thomas Cup 2021 Hari ini 17 Oktober di TVRI, Final Indonesia vs China

Baca Juga: Jonatan Christie vs Antonsen di Thomas Cup 2021, Jojo : Saya Mengalahkan Antonsen di Tempat Kelahirannya

Namun setelah itu para pemain China tak terbendung untuk mengalahkan wakil wakil Jepang.

Diawali dari partai kedua ketika pasangan Chen Qing Chen/Jia Yi Fan membuka angka bagi tim China untuk menyamakan kedudukan 1-1 dengan mengalahkan ganda putri Jepang Yuki Fukushima/Mayu Matsumoto 29-27, 15-21, 21-18 yang berlangsung hampir dua jam.

Baca Juga: Biodata dan Prestasi Jonatan Christie, Thomas Cup 2021 Jadi Ajang Kebangkitan Jojo

Halaman:

Editor: Ferry Indra Permana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x