Permainan Bola Basket Perlu Kuasai Teknik Oper Jarak dan Teknik Mengoper

- 13 Oktober 2021, 11:13 WIB
Ilustrasi : Permainan Bola Basket harus menguasai oper jarak dekat, teknik mengoper
Ilustrasi : Permainan Bola Basket harus menguasai oper jarak dekat, teknik mengoper /Zona Surabaya Raya/PB PON XX Papua/Ady Sesotya

Contoh teknik yang dipakai dalam mengoper bola jarak dekat dalam permainan bola basket yaitu:

- Chest Pass

Chest pass adalah gerakan memberikan bola dengan kedua tangan yang dilakukan di depan dada. Teknik chest pass dalam permainan bola basket digunakan untuk melakukan passing jarak dekat.

- Bounce Pass

Bounce pass adalah gerakan memberikan bola dengan kedua tangan dengan cara memantulkan bola kelantai.

b. Operan jarak jauh
Contoh teknik yang dipakai dalam mengoper bola jarak jauh dalam permainan bola basket yaitu :

- Overhead pass

Overhead pass adalah gerakan memberikan bola dengan kedua tangan yang dilakukan di atas kepala. Dalam permainan bola basket, teknik overhead pass digunakan untuk memberikan bola dari post tinggi ke post rendah.

-Baseball pass

Baseball pass adalah gerakan memberikan bola ke rekan satu tim yang dilakukan dengan menggunakan satu tangan. Untuk melakukan baseball pass, pemain harus memiliki akurasi passing yang tinggi.***

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x