Prabowo Akan Kembangkan Energi Terbarukan, Pakar UGM Mendukung: Bisa Bawa Indonesia Swasembada Energi

- 2 Maret 2024, 05:15 WIB
Arsip foto - Menteri Pertahanan Prabowo Subianto (kanan) dan Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad (kiri) saat menghadiri pelantikan Menko Polhukam dan Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) di Istana Negara, Jakarta, Rabu 21 Februari 2024 lalu.
Arsip foto - Menteri Pertahanan Prabowo Subianto (kanan) dan Wakil Ketua DPR Sufmi Dasco Ahmad (kiri) saat menghadiri pelantikan Menko Polhukam dan Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) di Istana Negara, Jakarta, Rabu 21 Februari 2024 lalu. /ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/

"Yang paling tepat bagaimana menjalin kerja sama dengan perusahaan-perusahaan yang punya teknologi, apakah itu dari Amerika atau Eropa, atau bahkan China. Sekarang mereka punya teknologi," jelasnya.

Selain itu, pemerintah perlu mempertimbangkan sumber energi hayati untuk pangan yang harus dibagi secara proporsional.

"Ini juga harus dipikirkan harus diperhitungkan sebab kalau diperuntukkan energi saja maka akan kekurangan untuk bahan baku minyak goreng. Misalnya, di satu sisi bisa menghasilkan B100, tetapi minyak gorengnya jadi langka dan menimbulkan masalah baru," jelasnya.***

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah