Anies Baswedan Kaget Kena 'Slepet' Beneran Gus Imin Saat Bahas 3 Fungsi Sarung, Cek Videonya di Sini

- 23 Oktober 2023, 11:51 WIB
Gus Imin mempraktikkan fungsi nomor 3 sarung dengan 'nyelepet' Anies Baswedan.
Gus Imin mempraktikkan fungsi nomor 3 sarung dengan 'nyelepet' Anies Baswedan. /Twitter @aniesbaswedan/

DESKJABAR - Sarung identik dengan busana yang dikenakan pria Muslim untuk beribadah sholat atau saat mengikuti kegiatan keagamaan lainnya.

Menurut Gus Imin, sapaan akrab Abdul Muhaimin Iskandar, sarung memiliki 3 fungsi. Ia menyampaikan hal itu kepada Anies Baswedan.

Anies Baswedan membagikan video berdurasi 1 menit 26 detik saat dia dan Gus Imin berbincang santai membahas fungsi sarung melalui akun Twitter, @aniesbaswedan, dan Instagram, @aniesbaswedan, Senin, 23 Oktober 2023, pukul 6.19 WIB.

Baca Juga: Agus Subiyanto 'Urang' Cijulang Pangandaran Jadi KSAD, Gantikan Jenderal Dudung

Baca Juga: Kasus Subang 2021 Terkini, Pakar Psikologi Forensik Ingatkan Soal Noda Darah, Pengakuan Danu Jujur atau Palsu

Sejak ditayangkan sekitar 5 jam lalu, unggahan video pendek bertajuk 'Tiga Fungsi Sarung Menurut Amin' itu telah disaksikan hingga 732 ribu kali tayangan dan menuai sekitar 1.300 komentar di Twitter.

"Kalau sarung itu buat apa saja?" tanya Anies Baswedan.

"Oh luar biasa kalau sarung di zaman kita pesantren ya. Paling tidak sarung itu ada 3 fungsi," jawab Gus Imin.

3 Fungsi sarung 

Berikut ini 3 fungsi sarung menurut Gus Imin.

Halaman:

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Twitter @aniesbaswedan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x