Insiden Pulau Rempang, Surya Tjandra: Seharusnya Tidak Perlu Terjadi Jika...

- 12 September 2023, 09:38 WIB
Bentrok aparat dengan warga di Pulau Rempang.
Bentrok aparat dengan warga di Pulau Rempang. /Instagram/@bersihkanindonesia dan Antara/Yude/

Baca Juga: Mengharukan, Inilah Poin-poin Penting Pidato Anies Baswedan yang Penuh Doa untuk Rakyat

Menurut Surya, model pembangunan kawasan kumuh di DKI di era Anies Baswedan bisa menjadi contoh kolaborasi yang efektif. Anies mampu mengembalikan kampung-kampung yang sebelumnya digusur, untuk dibangun kembali dan warga menerima dengan bangga karena merasa dihargai martabatnya.

"Hal ini menunjukkan rasa keadilan bagi warga untuk hidup layak dihormati dan diwujudkan nyata, mestinya dan khususnya PSN pun bisa menerapkan strategi yang sama," pungkasnya.***

 

Pantau berita berita Desk Jabar lainnya di GOOGLE NEWS.

Halaman:

Editor: Yedi Supriadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah